Oleh-oleh Khas Garut – Puas berwisata di Garut, Jawa Barat, saatnya membeli oleh-oleh untuk keluarga atau teman di kampung halaman. Garut tak hanya terkenal akan kerajinan dari kulit, tapi juga aneka makanan dan minuman yang wajib di beli.
Berdasarkan informasi yang www.hariansumsel.com himpun saat media trip Mercure Garut City Center, Kamis (16/1/2025), berikut sejumlah rekomendasi oleh-oleh khas Garut.
Oleh-oleh khas Garut
1. Burayot
Hampir di setiap sudut Garut terdapat penjual burayot. Camilan berbentuk mirip kantong ini terbuat dari campuran tepung dan gula merah yang di goreng, lalu di gantung.
Rasanya manis dan legit, dengan tekstur mirip kue cincin. Semakin di kunyah, isi burayot semakin menyatu di mulut.
Harga burayot bervariasi. Ada yang menjual sepaket seharga mulai Rp 20.000, ada pula yang seharga mulai Rp 21.000.
Baca juga: 5 Cafe di Garut dengan View Bagus, Tempat Nongkong Bareng Teman Asyik
2. Kopi
Kopi kian marak di jajakan sebagai oleh-oleh khas Garut. Jenisnya beragam, dari kopi bubuk sampai kopi siap minum sehingga cocok di nikmati selama perjalanan pulang.
Harga kopi Garut bervariasi, tergantung toko oleh-oleh dan kafe yang di sambangi. Ada yang menjual kopi bubuk seharga mulai Rp 30.000 per 100 gram, ada juga yang menjual kopi garut siap minum seharga mulai Rp 10.000.
Salah satu kopi yang bisa di beli https://www.sushihouse88.com/ adalah milik Himar. Tersedia tiga varian yaitu The Lost Sheep dengan aroma dan rasa yang menyerupai fermentasi anggur, Merry Gloss dengan aroma dan rasa yang menyerupai bourbon, dan Dark Terror yang rasa dan aroma yang menyerupai fermentasi madu. Harganya mulai Rp 30.000.
Baca juga: 5 Tempat Makan di Garut dengan Pemandangan Bagus, Bikin Makin Asik
3. Ladu
Sepintas ladu mirip seperti dodol. Namun, camilan manis ini teksturnya lebih padat dan tidak sekenyal dodol.
Ladu terbut dari tepung ketan, gula aren, dan kelapa. Bentuknya bervariasi tergantung produsennya, ada yang menyerupai segitiga yang bisa di potong sebelum di santap.
Harga ladu yang di jajakan di toko oleh-oleh mulai Rp 18.000.
Baca juga: Rekomendasi 6 Tempat Makan Bakso Legendaris dan Enak di Garut
4. Dodol garut
Belum lengkap rasanya jika tidak membeli dodol garut sebagai oleh-oleh.
Dodol garut di jual dalam beberapa bentuk. Ada yang sudah di kemas dengan berat 250 gram dan 500 gram, ada juga yang di jual per satuan dodol.
Dodol garut dalam kemasan 250 gram di jual seharga mulai Rp 23.000, sedangkan yang dalam bentuk per satuan di jual seharga mulai Rp 25.000 per kilogramnya.
Baca juga: 5 Rumah Makan di Garut, Wajib Mampir Saat Mudik
5. Dorokdok
Penggemar camilan renyah nan gurih, jangan lewatkan dorokdok khas Garut. Dorokdok sesungguhnya adalah kerupuk kulit, biasanya dari kulit sapi.
Kamu bisa membeli dorokdok berukuran besar atau kecil, harganya mulai Rp 40.000.
Baca juga: Cara Membuat Dodol Garut 3 Bahan, Kenyal dan Manis Gurih
6. Keripik tempe
Selain dorokdok, wisatawan juga bisa membeli keripik tempe yang renyah dan gurih. Tersedia beragam varian rasa yang bisa di pilih, antara lain original, ayam bawang, dan pedas.
Harga keripik tempe mulai Rp 17.000 slot bonus new member untuk seperempat kilogram.